Kepala Lapas Perempuan Bandung Hadiri Pelantikan Pejabat Baru di lingkungan Kanwil Kemenkumham Jabar

LIPUTAN 2 MEDAN

- Redaksi

Senin, 4 November 2024 - 19:15 WIB

509 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandung

Kepala Lapas Perempuan Bandung, Ibu Yekti Apriyanti, hadir dalam acara pelantikan yang digelar di Aula Soepomo, Kanwil Kemenkumham Jabar.

Acara ini dipimpin oleh Kepala Kanwil Kumham Jabar, Masjuno, yang melantik 20 pejabat struktural dan Jabatan Fungsional (JFT) pada Senin pagi (04/11)

Dalam pelantikan tersebut, sebanyak 13 pejabat baru dari eselon IV dan V ditempatkan di berbagai Lapas, Rutan, dan Imigrasi di seluruh Jawa Barat.

Masjuno menekankan pentingnya amanah yang diemban dan tanggung jawab yang harus dijalankan dengan semangat perubahan. “Setiap jabatan adalah amanah yang harus kita syukuri dan pertanggungjawabkan,” ungkapnya.

Pelantikan berlangsung dengan sederhana namun penuh khidmat, ditandai dengan penyematan tanda jabatan oleh para pendamping pejabat yang dilantik.

Kalapas Perempuan Bandung Yekti Apriyanti dan sejumlah pimpinan pratama Kanwil Kumham Jabar serta kepala unit pelaksana teknis Imigrasi dan Pemasyarakatan turut menyaksikan momen penting ini.(AVID/rel)

Berita Terkait

Implementasikan Program Akselerasi, Kakanwil Kemenkumham Kalteng Maju Amintas Siburian Pimpin Penyaluran Bantuan Sosial Kepada 500 Warga Terdampak Ekonomi
Tingkatkan Kemampuan Bahasa Inggris, Costume Party di Lapas Perempuan Bandung Jadi Ajang Seru Belajar
Sinergi dengan TNI, POLRI dan BNN, Lapas Perempuan Bandung Gelar Razia Mendadak
Kulit Wajah Kamu Mau Terlihat Cantik? Ini Saran dari Dokter Widya Putri
Berkomitmen Dalam Meningkatkan Kualitas SDM, Kemenkumham Kalteng Terima Penghargaan di Rakor Nasional Corporate University 2024
Kuatkan Kesehatan, Tingkatkan Harapan: Pengukuhan 27 Kader Kesehatan di Lapas Perempuan Kelas IIA Bandung
Amanah Dalam Bertugas, Kakanwil Kemenkumham Kalteng Lakukan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Pejabat Non Manajerial
Inovasi Unggulan Lapas Perempuan Bandung Jadi Inspirasi Bapas Jakarta Barat

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 23:41 WIB

Theo Adrianus Bersama Kadivpas Kumham Kaltim, Gandeng APH Akselerasi Arahan Menteri Imigrasi & Pemasyarakatan Gelar Penggeledahan serta Tes Urin WBP & Petugas Lapas Narkotika Samarinda

Senin, 4 November 2024 - 15:50 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Tes Urin Warga Binaan untuk Jaga Kebersihan dari Narkoba

Jumat, 18 Oktober 2024 - 20:01 WIB

KEGIATAN PENDAMPINGAN PENYALURAN BANTUAN AIR BERSIH DALAM RANGKA BHAYANGKARI PEDULI HKGB KE 79 DI DS. KEDUNGPENGARON KEC. MODO

Senin, 7 Oktober 2024 - 16:27 WIB

SINERGITAS TNI-POLRI, KAPOLSEK MODO BERSAMA ANGGOTA BERIKAN KEJUTAN DIHARI TNI KE 79 DI KORAMIL 0812/12 MODO

Selasa, 24 September 2024 - 14:52 WIB

Kakanwil Maju A. Siburian Beri Apresiasi Satker Berprestasi dalam Evaluasi Capaian Kinerja 2024 Kemenkumham Kalteng

Rabu, 11 September 2024 - 18:35 WIB

Kalapas Perempuan Bandung Berikan Penguatan Tusi kepada Seluruh Petugas : Bekerjalah dengan hati yang ikhlas !!

Sabtu, 7 September 2024 - 18:53 WIB

Gerakan Jumat Bersih di Rupbasan Sragen, Wujud Komitmen Kemenkumham

Sabtu, 7 September 2024 - 17:30 WIB

Lapas Perempuan Bandung Tunjukkan Kepemimpinan dalam Wujudkan “Zero Halinar”

Berita Terbaru