Kakanwil Kemenkumham Agung Krisna Hadiri Undangan Pisah Sambut Penjabat Gubernur Sumut

LIPUTAN 2 MEDAN

- Redaksi

Kamis, 27 Juni 2024 - 10:48 WIB

5046 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sumatera Utara Agung Krisna menghadiri Pisah Sambut Pj Gubernur Sumut dari Hassanudin ke Agus Fatoni di aula Raja Inal Siregar yang terletak di lantai II Kantor Gubernur Sumatera Utara, Rabu (26/06). Kegiatan dimulai pukul 20.00 WIB

Diberitakan sebelumnya, Agus Fatoni resmi dilantik Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian sebagai Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) menggantikan Hassanudin di Sasana Bakti Praja Kemendagri, Jakarta, Senin (24/6/2024). Sebelumnya Agus menjabat sebagai Pj Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel).

Sementara itu, Kakanwil Agung Krisna mengucapkan selamat kepada Agus Fatoni yang menjabat sebagai Pj. Gubernur Sumatera Utara. Ia berharap Agus Fatoni bisa memberikan perubahan positif serta peningkatan dalam pelayanan bagi masyarakat Sumatera Utara.(AVID/rel)

Berita Terkait

KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan
Di Umur Terbilang Masih Muda Sudah Menjadi Pengusaha Sukses Luar Biasa
Mewakili Ayahnya Romi Ardianto, Dhea Anggraeni dan Shireen Eis Blieyani Berbagi 100 Kotak Nasi Rendang untuk Anak Yatim Panti Asuhan Mamiyai Medan
Lemahnya Perlindungan Data Pribadi berpotensi merusak demokrasi Indonesia
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Razia Gabungan Bersama TNI, Polri, dan BNN Kabupaten Simalungun
Jauh-Jauh Datang ke Bandung, Mahasiswa FH Unila Pelajari Pembinaan Narapidana Perempuan
Menteri Agus Andrianto : Video Viral Pesta Sabu, Kalapas di Non Aktifkan dan Penyebar Video Diposisikan Justice Kolaborator
Dandenpom I/5 Medan Ajak Masyarakat Awali Minggu dengan Semangat dan Optimisme

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 18:21 WIB

KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan

Kamis, 21 November 2024 - 17:26 WIB

Di Umur Terbilang Masih Muda Sudah Menjadi Pengusaha Sukses Luar Biasa

Kamis, 21 November 2024 - 11:17 WIB

Mewakili Ayahnya Romi Ardianto, Dhea Anggraeni dan Shireen Eis Blieyani Berbagi 100 Kotak Nasi Rendang untuk Anak Yatim Panti Asuhan Mamiyai Medan

Kamis, 21 November 2024 - 10:09 WIB

Lemahnya Perlindungan Data Pribadi berpotensi merusak demokrasi Indonesia

Rabu, 20 November 2024 - 17:57 WIB

Jauh-Jauh Datang ke Bandung, Mahasiswa FH Unila Pelajari Pembinaan Narapidana Perempuan

Selasa, 19 November 2024 - 17:46 WIB

Menteri Agus Andrianto : Video Viral Pesta Sabu, Kalapas di Non Aktifkan dan Penyebar Video Diposisikan Justice Kolaborator

Senin, 18 November 2024 - 09:02 WIB

Dandenpom I/5 Medan Ajak Masyarakat Awali Minggu dengan Semangat dan Optimisme

Minggu, 17 November 2024 - 08:19 WIB

Hadapi Perubahan Cuaca, UPT PAS se-Tanjung Gusta Gelar Giat Kebersihan Gotong Royong

Berita Terbaru