ICMI Aceh akan Berqurban tahun ini

LIPUTAN 2

- Redaksi

Minggu, 9 Juni 2024 - 04:12 WIB

5043 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH | Sesuai arahan dari Majelis Pengurus Pusat Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia ( MPP ICMI) agar setiap Organisasi Wilayah ICMI menyelenggarakan qurban, maka Majelis Pengurus Wilayah (MPW) ICMI Aceh akan juga menyelenggarakan qurban pada Hari Pertama Idul Adha, yaitu 17 Juni 2024.

“Iya kami siap menyelenggarakaqurban mulai tahun ini. Bahkan kami sudah membentuk Panitia Pelaksana yang diketuai oleh Dr Tgk Tarmizi Daud”, ujar Dr Taqwaddin yang ditemui media pagi tadi, Sabtu 8 Juni 2024 di Warkop Solong JP Banda Aceh.

Tadi pagi, panitia pelaksana, Dr Tarmizi, Dr Zardan, dan Tgk Saifuddin melaporkan bahwa mereka akan melihat sekaligus membayar harga kedua ekor sapi yang akan disembeli untuk qurban pada Hari Pertama Idul Adha, 10 Zulhijjah 1445 H atau 17 Juni 2024.

Kedua ekor sapi ini berasal dari qurban para Pengurus ICMI Aceh yang memiliki kemudahan pada tahun ini. Saya meminta pada kawan-kawan bahwa walaupun sudah berqurban di tempat lain, mohon juga berkenan berqurban di ICMI Aceh. Dan, alhamdulilah ajakan ini direspon cepat oleh kawan-kawan, sehingga dalam tempo beberapa hari, rencana kami membeli dua ekor sapi qurban sudah ditransfer oleh 14 orang Pengurus ICMI Aceh”, jelas Taqwaddin sambil ngopi pagi ditemani istri.

Pembagian daging sapi qurban ini akan difokuskan bagi kalangan dhuafa. Nanti panitia akan membagikan kupon kepada kaum dhuafa yang dianggap patut atau layak menerima daging qurban. Siapa saja kaum dhuafa yang dianggap layak, panitia yang menentukan. Info yang saya peroleh akan dibagikan menjadi 120 tumpuk daging yang akan dibagikan kepada yang berhak. Pembagian tersebut akan dilakukan sekitar jam 3 sampai jam 5 sore.

“Saya berharap, penyelenggaraan qurban yang baru pertama kali MPW ICMI Aceh laksanakan akan berjalan lancar. Kami akan mengevaluasi apa-apa kendala dan hambatan agar menjadi masukan agar penyelenggaraan di tahun-tahun depan menjadi lebih baik. Selain itu, saya berharap penyelenggaraan qurban ini akan diikuti oleh seluruh Majelis Pengurus Daerah ICMI Kabupaten/Kota seluruh Aceh”, harap Dr H Taqwaddin, Ketua MPW ICMI Aceh yang menggantikan Prof Samsul Rizal

Berita Terkait

Sudah Jelas Dilarang Ngotot Pula, Setelah itu teriak di Curangi, Hallo Kawan Apa Enggak Salah Tu.
Dianggap Cagub Bustami Curang. Debat ketiga Pasangan Calon Gubernur dan Wakil dihentikan sementara.
Zulfadhli Sebut, Pernyataan Abu Mudi Soal Dek Fadh Kurang Elok
Ratusan Anak Binaan Foreder Di Seluruh Daerah Aceh Berikan Dukungan Kepada Pasangan Muallem Dan Dek Fadh. Saat Diskusi Lintas Organisasi Di Jeumala Center.
Abi Mudi Resmi Deklarasikan Dan Berikan Dukungan Penuh Kepada Pasangan Muallem – Dek Fadh
Posko Santri Jeumala Center Berhasil Pikat Hati Rakyat Melalui Bhakti Sosial.
Bersatu Dukung Muallem-Dek Fadh. ini Seruan Abi Daud Dan Ayah Hamdani Untuk Alumni Dan Santri Pasantren Jeumala A’Mal.
Ada Yang Menarik Dalam Debat Cagub Dan Cawagub Aceh 2024. Afdhal Berikan Pilihan Politiknya.

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 18:21 WIB

KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan

Kamis, 21 November 2024 - 17:26 WIB

Di Umur Terbilang Masih Muda Sudah Menjadi Pengusaha Sukses Luar Biasa

Kamis, 21 November 2024 - 11:17 WIB

Mewakili Ayahnya Romi Ardianto, Dhea Anggraeni dan Shireen Eis Blieyani Berbagi 100 Kotak Nasi Rendang untuk Anak Yatim Panti Asuhan Mamiyai Medan

Kamis, 21 November 2024 - 10:09 WIB

Lemahnya Perlindungan Data Pribadi berpotensi merusak demokrasi Indonesia

Rabu, 20 November 2024 - 17:57 WIB

Jauh-Jauh Datang ke Bandung, Mahasiswa FH Unila Pelajari Pembinaan Narapidana Perempuan

Selasa, 19 November 2024 - 17:46 WIB

Menteri Agus Andrianto : Video Viral Pesta Sabu, Kalapas di Non Aktifkan dan Penyebar Video Diposisikan Justice Kolaborator

Senin, 18 November 2024 - 09:02 WIB

Dandenpom I/5 Medan Ajak Masyarakat Awali Minggu dengan Semangat dan Optimisme

Minggu, 17 November 2024 - 08:19 WIB

Hadapi Perubahan Cuaca, UPT PAS se-Tanjung Gusta Gelar Giat Kebersihan Gotong Royong

Berita Terbaru