Suhaidi Resmi Mundur dari ASN, Maliki Juga Bakal Tinggalkan Jabatan DPRK Terpilih

LIPUTAN 2

- Redaksi

Kamis, 8 Agustus 2024 - 15:55 WIB

50331 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Terhitung tanggal 30 Juni 2024 lalu, Kalaksa BPBD Gayo Lues, Suhaidi, MSi resmi mengundurkan diri dari Aparatur Sipil Negara.

Keputusan tersebut diambil dikarenakan dirinya ikut berkompetisi dalam Pilkada Kabupaten Gayo Lues sebagai Bakal Calon Bupati Gayo Lues bersama Maliki sebagai Wakilnya.

Dalam pencalonannya, Suhaidi-Maliki telah mendapatkan dukungan dari 7 Partai, diantaranya Nasdem, PNA, Demokrat, PDIP, PKS, PBB, dan PKB.

Kepala BKSDM Gayo Lues, Jamaluddin ketika dikonfirmasi terkait informasi tersebut, membenarkan bahwa Suhaidi telah mengundurkan diri, dan pihaknya telah mengajukan ke BKN.

“Benar, sudah sah, dan resmi mengundurkan diri, sudah kita serahkan ke BKN masalah teknis dan lainnya,”, ujarnya, Kamis (08/08/2024).

Maliki Juga Bakal Tinggalkan Jabatan DPRK Terpilih

Ketua Nasdem Kabupaten Gayo Lues, Bustamam juga membenarkan bahwa, Maliki juga bakal tinggalkan jabatannya sebagai anggota DPRK terpilih.

Ia menjelaskan, secara teknis, sebelum pendaftaran ke KIP sebagai kandidat Wakil Bupati, Maliki mengajukan surat bersedia mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Anggota DPRK terpilih.

“Nanti setelah dilantik sebagai anggota DPRK, hari itu juga, Maliki langsung mengundurkan diri sebagai anggota DPRK,”, Ujarnya.

Bustamam menerangkan, Suhaidi-Maliki merupakan kandidat paling banyak pengorbanannya sebelum masuk ke Medan perang.

“Diawal, mereka berdua telah membuktikan kesungguhannya, jabatan paling diidamkan banyak orang, mereka tinggalkan, jadi kandidat ini paling banyak ikhlasnya untuk membangun Kabupaten Gayo Lues,”, Ujarnya.

“Kedua kandidat ini juga lebih mengedepankan mengabdikan diri membangun daerah yang masih jauh tertinggal dengan penuh rasa keikhlasan ketimbang memikirkan pribadi dan golongan,”, tandasnya (TIM MEDIA)

Berita Terkait

Masyarakat Kampung Pantan Kela Dukung Said Sani Jadi Bupati Gayo Lues Periode 2024-2029
Masyarakat Kampung Perlak Mulai Bergaung Dukung Calon Bupati Gayo Lues “SAID SANI-SAINI”
Said Sani Silaturahmi dengan Tokoh Agama dan Masyarakat dari Desa Penggalangan, Desa Ulun Tanoh dan Desa Badak
TIM Pemenangan Colon Bupati Gayo Lues Said Sani-Saini “GAESSS” Silaturahmi Bersama Masyarakat Kampung Badak
Calon Wakil Bupati Gayo Lues “Saini” Silaturahmi Bersama Masyarakat Kampung Palok
Said Sani Dapat Doa Restu Untuk Maju Pilkada Gayo Lues dari Pimpinan Ponpes Blangjelango
H.Said Sani Silaturahmi Dengan Masyarakat Kecamatan Terangun, Bahas Program Hilirisasi Pertanian Nilam
Paslon Bupati Gayo Lues “SAID SANI-SAINI” Tandatangani Pernyataan Jalankan MoU Helsinki dan UUPA

Berita Terkait

Jumat, 13 September 2024 - 18:15 WIB

Kepala KPLP dan Tim Pengamanan Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Cek Kondisi Bangunan Kamar WBP

Jumat, 13 September 2024 - 17:49 WIB

Kakanwil Kemenkumham Jabar Masjuno Tinjau Lapas Perempuan Bandung, Apresiasi Kinerja Kalapas Yekti Apriyanti

Jumat, 13 September 2024 - 11:59 WIB

Rutan Perempuan Medan Ikuti Webinar Series III BPSDM Kumham : Kenali Potensimu dan Maksimalkan Performamu

Jumat, 13 September 2024 - 01:44 WIB

Cegah Gangguan Kamtib dan Pastikan Bebas Halinar, Lapas I Medan Malam Malam Gelar Razia Insidentil Dadakan

Kamis, 12 September 2024 - 19:04 WIB

Lapas Narkotika Kelas II-A Pematang Siantar Gelar Sidang TPP untuk Program Pembinaan Narapidana

Rabu, 11 September 2024 - 13:02 WIB

Pelatihan dan Sosialisasi dari Puskesmas Helvetia Bagi Nakes Dan Kader Kesehatan Terkait Pembentukan Posyandu Rutan Perempuan Medan

Selasa, 10 September 2024 - 15:04 WIB

Pembagian Rutin Perlengkapan Kebersihan Kepada Warga Binaan di Lapas Narkotika Pematang Siantar

Selasa, 10 September 2024 - 14:07 WIB

nilah Bentuk Perhatian Khusus Rutan Perempuan Medan Kepada Warga Binaan Ibu Hamil dan Lansia

Berita Terbaru

PAKPAK BHARAT

FBT akan Buka Akses bagi Warga Pagindar

Sabtu, 14 Sep 2024 - 10:27 WIB