“Lemak Nian.!” Kalapas Perempuan Kelas IIA Bandung Yekti Apriyanti Ajarkan Warga Binaan Memasak Masakan Khas Palembang

LIPUTAN 2 MEDAN

- Redaksi

Rabu, 11 Desember 2024 - 01:01 WIB

509 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG

Kepala Lapas Perempuan Kelas IIA Bandung Yekti Apriyanti, kembali menunjukkan komitmennya dalam memberdayakan warga binaan melalui program pelatihan keterampilan.

Kali ini, Selasa (10/12/2024) Kalapas Yekti mengenalkan dan mengajarkan warga binaan di Pos Kerja Tata Boga untuk memasak masakan khas Palembang.

Program ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan baru kepada warga binaan, sehingga mereka dapat memanfaatkan keahlian ini setelah masa tahanan berakhir.

Masakan khas Palembang, yang terkenal dengan cita rasa uniknya, diharapkan dapat menjadi peluang usaha bagi warga binaan ke depannya.

Yekti Apriyanti menjelaskan bahwa kegiatan ini juga merupakan bagian dari upaya untuk melestarikan kuliner tradisional Indonesia.

“Kami ingin warga binaan tidak hanya belajar memasak, tetapi juga memahami nilai budaya di balik setiap masakan yang mereka buat,” ujarnya.

Pelatihan ini berlangsung di Pos Kerja Tata Boga Lapas Perempuan Bandung dan diikuti dengan antusias oleh para warga binaan.

Dalam sesi tersebut, Kalapas secara langsung memandu proses memasak mulai dari persiapan bahan, cara memasak, hingga penyajian.

Bagi yang penasaran dengan kegiatan ini, video lengkapnya dapat disaksikan di kanal YouTube LPP Bandung. Jangan lupa kunjungi dan dukung melalui tautan berikut:
YT: LPP Bandung

Program ini juga mendapat apresiasi dari berbagai pihak karena dinilai sebagai langkah nyata dalam meningkatkan kualitas pembinaan di lapas Peremouan Kelas IIA Bandung yang terus bergerak maju.

“Lemak Nian!”, ungkapan khas Palembang ini pun menjadi simbol semangat dalam kegiatan memasak hari ini. Semoga langkah ini membawa manfaat besar bagi para warga binaan!(AVID)

Berita Terkait

GIBAS Cinta Damai siap Mereduksi Konflik Pasca Pilkada 2024
Komitmen Jadi Pilot Project Lapas BERSINAR, Lapas Narkotika Samarinda Kembali Geledah Kamar Hunian dan Tes Urine WBP
Melawan Masifnya Judi Online, Pengamat : Komdigi Punya Kemampuan, yang dibutuhkan saat ini Keberanian
Kalapas Perempuan Bandung Gelar Meeting Sore Bersama Warga Binaan, Bahas Program 100 Hari Kementerian Imipas
Pecah Telor, Akhirnya Kepengurusan PPWI Jakarta Utara Berhasil Diresmikan
Unggul Atas Bustami H – Fadhil Rahmi di Pilgub Aceh, Anggota DPR RI Partai Golkar Ucapkan Selamat Buat Mualem – Dek Fadh
Transparansi dan Objektivitas, Kakanwil Pimpin Langsung Uji Kompetensi Pengisian Jabatan di UPT Pemasyarakatan dan Imigrasi
Semangat Tinggi di Tengah Tantangan, Hari Terakhir SKB Kemenkumham Kalteng Perserta Tetap Fokus Menuju Impian

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 18:51 WIB

Memilih Dengan Cinta, Sehingga Mualem-Dek Fadh Unggul Dan Rakyat Menang. Afzal SH, Ucapkan Terima Kasih.

Senin, 9 Desember 2024 - 10:27 WIB

KIP Aceh Tetapkan Pasangan Muzakir Manaf Dan H. Fadhullah Unggul Di Pilkada Aceh.

Jumat, 6 Desember 2024 - 00:55 WIB

Puluhan Warga Sabang Jadi Korban Ivestasi Sembako Murah

Kamis, 5 Desember 2024 - 07:32 WIB

PW IPNU Aceh Ucap Selamat Kepada Mualem – Dek Fadh. Arifan : Paslon 01 Akhiri Opini Seakan Dizhalimi, di Curangi.

Rabu, 4 Desember 2024 - 02:06 WIB

HMI Aceh Sebut, Berjiwa Besarlah menerima kekalahan, yang Menang Wujudkan Kemakmuran Untuk Rakyat Aceh

Senin, 2 Desember 2024 - 16:29 WIB

Prihatin Atas Musibah Kebakaran, Dek Fadh Sambangi Dayah Abu Madinah

Minggu, 1 Desember 2024 - 08:39 WIB

Kisruh, Tim 01 Tidak Mau Tandatangan Rekap Suara, Usman Lamreng : Berilah Keteladanan Politik Yang Baik.

Sabtu, 30 November 2024 - 23:22 WIB

Sekjen PW FRN Propinsi Aceh Perkumpulan Wartawan Fast Respon Nusantara Ucapkan Selamat Kepada Mualem- Dek Fadh

Berita Terbaru