Layanan Call Terasik “Sivena Sehati” Diharapkan Dapat Meningkatkan Pelayanan di Bidang Dokpol dan Kespol

LIPUTAN 2

- Redaksi

Rabu, 19 Juni 2024 - 22:18 WIB

5031 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar- Kabid Dokkes Polda Sulsel Kombes dr. M Mas’udi didampingi Kasubbid Dokpol AKBP Idrus membuka secara langsung kegiatan Launching dan Sosialisasi Layanan dan Call Terasik.

Sosialisasi layanan dan Call Terasik menggunakan aplikasi yang diberi nama “Sivena Sehati” berlangsung di Aula Biddokes Polda Sulsel, Rabu (19/06/2024).

Turut hadir Kasubbid Kespol Dr dr Asnany Azhar,MARS Kasubbagrenmin AKP Baharuddin dan para Kaur, Kapoliklinik Staf Biddokes.

Adapun peserta virtual diikuti oleh Kapolrestabes Makassar dan jajarannya serta Kasidokkes Polres Jajaran Polda Sulsel.

Diketahui, launching ini merupakan rangkaian kegiatan dari implementasi aksi perubahan dari peserta Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) Polri Angkatan X tahun 2023.

Melalui kegiatan ini diharapkan layanan Call Terasik dan aplikasi Sivena Sehati dapat berkontribusi, termasuk hadir dalam meningkatkan pelayanan di bidang Dokpol dan Kespol yang dapat dimanfaatkan berkesinambungan oleh stakeholder terkait.(*)

Berita Terkait

Tingkatkan Persatuan Bangsa, Kodam XIV/Hsn Gelar Silaturahmi Wujudkan Pilkada Aman dan Damai
Nama Bro Rivai Kembali Mencuat di Pilgub Sulsel
DPD LIDIK PRO Lembaga Investigasi Kota Pare-Pare Melaporkan Dugaan Tindak Pidana Korupsi Ketua dan Wakil Ketua DPRD Kab. Sidrap
Jalin Persahabatan Antar Alumni 80-an, SMANSA FC Gelar Turnamen Fourfeo di Lapangan Sapta Mini Soccer
Kompol Ismail, Kapolsek Tallo Pimpin Patroli Rutin Guna Mencegah Gangguan Kamtibmas di Wilayahnya
Aswar Ceo PT Aswar Jaya Group Mengucapkan Selamat HUT Bhayangkara ke-78
Kuasa Hukum Masyarakat Adat Kajang Respons Kujungan DPRD Sulsel ke Kemen-ATR/BPN
Usai Marah-marah Kepada Tetangganya, Seorang Lansia di Moncongloe Jatuh Sendiri dan Tewas di Pekarangan Rumahnya

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 21:39 WIB

Info Buat Bapak Jaksa Agung : Korban Minta Kajatisu Tuntut Terdakwa Komplotan Pelemparan Bom Dengan Seberat Beratnya

Senin, 11 November 2024 - 02:58 WIB

Deretan Kejahatan Lidos Tersangka Premanisme Kasus Penganiayaan dan Pengerusakan di Simalungun

Kamis, 7 November 2024 - 19:26 WIB

Seorang Pria Asal Padang Lawas Diringkus Personil Polsek Tambusai Dalam Kasus Sabu

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Parah, Jakarta Timur Marak Toko Obat Tipe G Bayar Preman Pukul Wartawan

Minggu, 29 September 2024 - 11:02 WIB

Gawat..!! Ada Beberapa Oknum Lakukan Pungli Program PTSL di Desa Pangawinan

Sabtu, 28 September 2024 - 16:54 WIB

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gagalkan Penyelundupan Ratusan Kaleng dan Botol Minuman Keras di Perbatasan Nunukan

Sabtu, 28 September 2024 - 16:49 WIB

Dipicu Motif Cemburu, Polres Pelabuhan Makassar Amankan Pelaku Penganiayaan Berujung Maut

Jumat, 20 September 2024 - 14:58 WIB

Akhir Pelarian Tersangka IS, Berhasil di Tangkap Salah Satu Rumah Warga Kasus Pembunuhan Nia Kurnia Sari

Berita Terbaru