Dosen Jurusan MIPA UNSAM Gelar Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Tahun 2024

LIPUTAN 2

- Redaksi

Minggu, 1 September 2024 - 22:02 WIB

5010 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LANGSA | Dosen Jurusan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA) Universitas Samudra (Unsam) melaksanakan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Tahun 2024.

Dalam PKM di Desa Jamur Labu, Kecamatan Rantau, Para Dosen memberikan pelatihan sebagai rangkaian dalam kegiatan membangun Tridarma Perguruan Tinggi.

Pelatihan yang berjudul pembuatanDeodorant stick tawas berbahan dasar daun kari sebagai deodorant anti bakteri.

Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 1 September 2024 oleh Dosen dan Mahasiswa  MIPA UNSAM yang beranggotakan, Ulil Amna, S.Si, MSc, Mulia Safrida Sari, S,Pd, M.Si, Tisna Harmawan,S.Si., M.Si, Elisa Agustin,S.Si, dan Dahliana, S.Si.

Ketua Tim Dosen Pengabdian, Ulil Amna, SSi, M.Sc, menyampaikan, “Kegiatan pelatihan yang diberikan kepada masyarakat ini untuk menumbuhkan kesadaran akan manfaat daun kari yang sering kita jumpai di Aceh.

Daun kari tidak hanya dijadikan sebagai bumbu pelengkap masakan, melainkan juga bermanfaat bagi kesehatan contohnya deodorant anti bakteri.

Kegiatan pelatihan ini dilakukan dengan memanfaatkan potensi sumber daya alam yang ada di sekitar masyarakat, yaitu daun kari. Hal ini dilakukan untuk menambah pengetahuan dan keterampilan bagi warga setempat, dan juga bisa dijadikan wirausaha seperti UMKM Desa yang memanfaatkan produk lokal seperti daun Kari. (RED)

Berita Terkait

Akademisi IAIN Cot Kala Langsa Kelahiran Sekuelen Lokop Serbejadi Dr. H. Tgk. H. Sulaiman Ismail, M.Ag Tulis Buku Autobiografi
Panwaslih Aceh Awasi Verifikasi Faktual Calon Perseorangan, Pastikan Akurat, Dapat Dipertanggungjawabkan

Berita Terkait

Selasa, 10 September 2024 - 15:04 WIB

Pembagian Rutin Perlengkapan Kebersihan Kepada Warga Binaan di Lapas Narkotika Pematang Siantar

Selasa, 10 September 2024 - 14:07 WIB

nilah Bentuk Perhatian Khusus Rutan Perempuan Medan Kepada Warga Binaan Ibu Hamil dan Lansia

Selasa, 10 September 2024 - 12:19 WIB

Pemasangan Jemuran di Lapas Tanjung Balai, Cegah Penyakit dan Jaga Kebersihan Hunian

Selasa, 10 September 2024 - 11:22 WIB

Kirab Obor Api PON XXI Aceh-Sumut 2024 Sambangi Kabupaten Asahan

Senin, 9 September 2024 - 08:22 WIB

Krischayani Kurniawan Sabet Emas Nomor Perorangan Putri

Minggu, 8 September 2024 - 05:43 WIB

Jumat Semangat, Berkeringat Sehat : Senam Bersama Warga Binaan dan Petugas Lapas Perempuan Bandung

Sabtu, 7 September 2024 - 22:24 WIB

Penuh Antusias, Pegawai dan Warga Binaan Rutan Tarutung Gelar Senam Bersama

Sabtu, 7 September 2024 - 13:21 WIB

Kepala Rutan Perempuan Medan Tegaskan Dukungan Terhadap Reformasi Pemasyarakatan Kemenkumham

Berita Terbaru