ARAH Minta Mualem Ganti Seluruh Kepala SKPA Yang Lama

LIPUTAN 2

- Redaksi

Rabu, 19 Februari 2025 - 18:01 WIB

6016 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – Ketum ARAH (Aliansi Rakyat Aceh) Tarmizi AGE Meminta kepada Kepala Pemerintah Aceh (Gubernur) Mualem untuk megantikan Seluruh Kepala SKPA yang lama dengan yang baru, termasuk kepala bidang dan lain-lain, Pemerintah baru sudah seharusnya perangkat juga harus baru sehingga bisa terjadi singkronisasi, Rabu (19/02/2025).

“Kepala SKPA (Kepala Dinas) yang lama diyakini butuh istirahat, sudah lelah dengan jabatan, sehingga jiwa-jiwa yang baru dan berkompeten pula bisa masuk sebagai pimpinan,” ujarnya.

Biarlah yang sudah lama punya jabatan bisa menikmati dan merasakan masa tenang, masa tidak ada jabatan dipundaknya, enak tidaknya, nyaman tidaknya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mualem pula saat ini sedang membangun dan memastikan hubungan kerja internal yang visioner, produktif, serta harmonis dan bersinergi, maka butuh tenaga baru yang cerdas dan energik.

Semua yang di lakukan Mualem demi kemajuan Aceh dimasa hadapan dengan tujuan untuk Kemakmuran dan Kesejahtraan rakyat Aceh.

Inilah saatnya Aceh bangkit dibawah kepemimpinan Mualem, Aceh sudah sangat jauh tertinggal karena ulah dan perlakuan masa lalu yang suram, ibarat kapal yang hampir tenggelam.

ARAH mengajak seluruh rakyat Aceh mendukung kepemimpinan Mualem agar cita-cita kita tercapai, tutup Tarmizi AGE (RED)

Berita Terkait

Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas
Dubes Uni Emirat Arab Shalat Dhuhur di Mesjid Raya Banda Aceh Bareng Wagub Dek Fad
Ketum PAS Akhyar Kamil Sampaikan Bela Sungkawa atas Wafatnya Sekretaris PAS Aceh Husni Rasyid
Partai Perjuangan Aceh Gelar Buka Puasa Bersama, Prof. Marniati Ajak Kader Perkuat Kebersamaan
Lagi, Bea Cukai dan Polri Lakukan Penindakan 188 kg Narkotika
Setelah Diserang Surat Hoaks BPMA, Beredar Foto Makmun dan Fahrudin dengan Menteri Bahlil
Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA
Kanwil Bea Cukai Aceh Gelar Tarhib Ramadhan 1446 H: Spirit Ramadhan Sebagai Momentum Perbaikan Diri

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 16:03 WIB

Kakanwil BPN Kepri Nurus Sholichin Dampingi Menko AHY, Menteri Iftitah Sulaiman dan Wamen Ossy Dermawan Dalam Penyerahan Sertipikat HM di Rempang Batam

Senin, 10 Maret 2025 - 00:04 WIB

TNI AD dan TWP AD Groundbreaking Pembangunan Ribuan Rumah Non-Dinas Prajurit dan PNS

Jumat, 7 Maret 2025 - 01:15 WIB

GPA Safari Ramadhan Kebangsaan, Ketua Terpilih PW GPA ; Konten TikTok yang Kaitkan Kapolda Metro Jaya dengan Projek BBM Itu Hoaks

Jumat, 7 Maret 2025 - 01:10 WIB

Safari Ramadhan Kebangsaan, Terpilih PW GPA DKI Ajak Masyarakat Tolak Penggiringan Opini Di Medsos Untuk Melemahkan Kinerja Kapolda Metro Jaya

Selasa, 25 Februari 2025 - 15:25 WIB

Perubahan Ketentuan Ekspor Barang Kiriman

Selasa, 25 Februari 2025 - 00:48 WIB

Lagu “Bayar bayar bayar”, Sukatani jadi “Duta Polri” dan Sejarah Pembreidelan lagu di Indonesia

Senin, 24 Februari 2025 - 23:43 WIB

Dukung Industri Dalam Negeri, Ini Upaya Bea Cukai Hadapi Tantangan Globalisasi

Senin, 17 Februari 2025 - 09:58 WIB

Dilantik Sebagai Kepala Perwakilan BPK RI Kalimantan Barat, Sri Haryati: Siap Membangun Hubungan Dan Kerjasama Dengan Stakeholder

Berita Terbaru